PENGARUH DER, EPS, DAN ROE TERHADAP HARGA SAHAM SEKTOR FOOD AND BAVARAGE

Authors

  • Latifatus Saidah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Ibn Khadun Bogor
  • Immas Nurhayati Fakultas Ekonomi dan Bisnis Ibn Khadun Bogor
  • Diah Yudhawati Fakultas Ekonomi dan Bisnis Ibn Khadun Bogor

DOI:

https://doi.org/10.32832/manager.v5i2.7357

Keywords:

Debt to Equity Ratio, Earning Per Share, Return On Equity, Harga Saham

Abstract

Abstract

The consumer goods industry sector is a sector that affects the Indonesian economy because the manufacturing sector continues to increase. When viewed based on the growth that occurs in the cycle of the manufacturing sector which continues to increase from time to time, this is based on the large number of people's needs for consumption which are included in the type of primary needs, namely those that are realized for food and beverages, therefore by encouraging the large contribution from the industry. which is engaged in the food or beverage sector, this will have a significant effect on its growth. so that researchers determine the type of research that is being carried out to have a specific purpose in order to find out the impact generated by the debt to equity ratio, Earning per share and return on equity which are seen. Indonesia, precisely in the 2015-2019 period. The type of sample determined in the ongoing research utilizes a method called purposive sampling with the criteria as the standard set by the researcher. The results obtained through partial acquisition (t test) that the debt to equity ratio has such a large impact in determining the price set on the stock. while there is such a big impact in determining share prices that come from other aspects, namely earnings per share which, when viewed through the acquisition of regression analysis, is 8,519 and is significant at 0.000. as well as the regression analysis which amounted to 0.032 which is equivalent to 0.975 which is influenced by the results of return on equity. and simultaneously that the three aspects that have been mentioned have such a large impact in determining stock prices. This can be seen from the results obtained during the F test both on debt to equity ratio, earnings per share, and return on equity which, if interpreted on the determination of the stock price obtained, the final accumulation of the provisions applicable to the regression model is 23, 607 and a significant 0.000.

Abstrak

Sektor industri barang konsumsi menjadi sektor yang mempengaruhi perekonomian Indonesia dikarenakan sektor manufaktur yang terus mengalami peningkatan. Jika dilihat berdasarkan pertumbuhan yang terjadi dalam siklus sektor manufaktur yang terus mengalami peningkatan dari waktu ke waktu hal ini ini didasari karena banyaknya kebutuhan masyarakat terhadap konsumsi yang termasuk ke dalam jenis kebutuhan primer yaitu yang direalisasikan terhadap makanan dan minuman oleh karenanya dengan mendorong besarnya kontribusi dari industri yang bergerak dalam bidang makanan atau minuman hal ini akan sangat berpengaruh signifikan dalam pertumbuhannya. sehingga peneliti menentukan jenis penelitian yang sedang dilangsungkan memiliki tujuan tertentu agar dapat mengetahui adanya dampak yang dihasilkan debt to equity ratio, Earning per share serta return on equity yang dilihat Berdasarkan Penetapan harga saham yang bergerak dalam aspek food and beverage yang sudah termasuk kedalam bagian Bursa Efek Indonesia tepatnya dalam jangka waktu 2015- 2019. Adapun jenis sampel yang ditentukan dalam penelitian yang berlangsung memanfaatkan suatu metode yang disebut dengan purposive sampling dengan kriteria sebagai standar yang ditetapkan dari peneliti. Hasil yang didapatkan melalui perolehan secara parsial ( uji t) bahwa debt to equity ratio memiliki dampak yang begitu besar dalam menentukan harga yang ditetapkan pada saham Adapun pernyataan demikian diinterpretasikan melalui hasil analisis regresi yang didapatkan dengan jumlah 2,799 ini menandakan sebesar 0,009. sementara adanya dampak yang begitu besar dalam menentukan harga saham yang berasal dari aspek lain yaitu earning per share yang jika dilihat melalui perolehan analisis regresi sebesar 8,519 dan signifikan sebesar 0,000. begitupun dengan analisis regresi yang berjumlah 0,032 yang setara dengan 0,975 yang dipengaruhi oleh hasil return on equity. dan secara simultan bahwa ketiga aspek yang telah disebutkan memiliki dampak yang begitu besar dalam menentukan harga saham hal ini Dilihat melalui hasil yang diperoleh pada saat uji F baik itu terhadap debt to equity ratio, earning per share ,Dan return on equity yang jika diinterpretasikan terhadap penetapan harga saham yang didapatkan maka akumulasi akhir dari ketentuan yang berlaku terhadap model regresi sebesar 23, 607 dan signifikan 0,000.

References

Nurdin, I. (2015). Analisis Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Earning Per Share Ratio, Kurs dan Tingkat Inflasi Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur di LQ45. JRAMB, Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, UMB Yogyakarta.

Nurhayati, I. (2016). Pengaruh Earning Per Share Terhadap Harga Saham. Studi Kasus Pada PT. CHAROEN POKPHAN INDONESIA. Jurnal Ilmiah Inovator.

Nurhayati, I. (2020). pengaruh earning per share (EPS), return on equty (ROE), dan debt to equty ratio (DER) terhadap harga saham pada perusahaan retail trade . jurnal ilmu manajemen.

Sari, H. m. (2020). pengaruh current ratio (CR), debt to equty ratio (DER), earning per share (EPS) dan price earning ratio (PER) terhadap harga saham pada perusahaan sub sektor kontruksi bangunan yang terdaftar di bursa efek indonesia . jurnal ilmu manajemen.

Bahar, R., Nurhayati, I., & Prasetyowati, R. A. (2018). Earning Per Share (Eps) Dan Return On Asset (Roa) Terhadap Harga Saham Perusahaan Perbankan. Manager: Jurnal Ilmu Manajemen, 1(1), 180–195.

Chaeriyah, I., Supramono, S., & Aminda, R. S. (2020). PENGARUH EARNING PER SHARE (EPS) DAN RETURN ON INVESTMENT (ROI) TERHADAP HARGA SAHAM PADA SEKTOR PERBANKAN. Manager: Jurnal Ilmu Manajemen, 3(3), 403–412.

Sari, H. M., Nurhayati, I., & Aminda, R. S. (2020). Pengaruh Current Ratio Debt To Equity Ratio Earning Per Share Dan Price Earning Ratio Terhadap Harga Saham. Manager: Jurnal Ilmu Manajemen, 3(4), 540–547.

Suharti, T., & Nurhayati, I. (2020). PENGARUH ROA, ROE DAN EPS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN. Manager: Jurnal Ilmu Manajemen, 3(1), 59–64.

Downloads

Published

2022-06-03

How to Cite

Saidah, L., Nurhayati, I., & Yudhawati, D. (2022). PENGARUH DER, EPS, DAN ROE TERHADAP HARGA SAHAM SEKTOR FOOD AND BAVARAGE. Manager : Jurnal Ilmu Manajemen, 5(2), 216–221. https://doi.org/10.32832/manager.v5i2.7357

Issue

Section

Articles