PERAYAAN VALENTINE’S DAY ( DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN )
Abstract
Dalam siklus tahunan, di Indonesia terjadi belasan perayaan yang berdimensi religi maupun non-religi, satu diantaranya adalah Valentine?s Day. Perayaan ini melibatkan kalangan yang luas, terutama generasi muda. Apa dan bagaimana perayaan ini , akan diungkap dalam tulisan ini. Analisis kritis – dalam perspektif pendidikan- dipaparkan dalam tulisan ini, guna memberikan Warning kepada umat dan masyarakat, agar dapat menyikapi secara tepat dan bijak. Tugas akademis telah selesai ketika penulis telah memaparkan hasil kajian ini. Tugas selanjutnya ada dipundak kita semua sebagai bagian dari umat dan bangsa Indonesia tercinta. Kau butuh orang yang mencintai dirimu. Tetapi, kau hanya sibuk mencari cinta (Pepatah Mesir Kuno dalam Ibrahim Nafie, Understanding Love: 14)Downloads
Published
2014-02-28
How to Cite
Thoyib ‘Kessi, M. (2014). PERAYAAN VALENTINE’S DAY ( DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN ). ANDRAGOGI, 14(1). Retrieved from https://ejournal.uika-bogor.ac.id/index.php/ANDRAGOGI/article/view/847
Issue
Section
Artikel