Pengaruh Iklim Kerja dan Kompetensi Terhadap Motivasi Kerja Petugas Lapangan Keluarga Berencana (KB)

Authors

  • Een Hasilah Pamrih
  • Apri Budianto Universitas Galuh
  • Ferrey Herman Universitas Galuh

DOI:

https://doi.org/10.32832/djip-uika.v3i3.14592

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Iklim kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi kerja Petugas Lapangan KB Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak Kabupaten Ciamis. Artinya jika iklim kerja meningkat, maka akan diikuti oleh peningkatan motivasi kerja. Kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi kerja Petugas Lapangan KB Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak Kabupaten Ciamis. Artinya jika kompetensi meningkat, maka akan diikuti oleh peningkatan motivasi kerja. Iklim kerja dan kompetensi berpengaruh positif dan signifikan

Downloads

Published

2023-12-30

How to Cite

Hasilah, E., Budianto, apri, & Herman, F. (2023). Pengaruh Iklim Kerja dan Kompetensi Terhadap Motivasi Kerja Petugas Lapangan Keluarga Berencana (KB). Diversity: Jurnal Ilmiah Pascasarjana, 3(3), 138–149. https://doi.org/10.32832/djip-uika.v3i3.14592