HUBUNGAN ANTARA KEBIASAAN BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PESERTA DIDIK KELAS III SD NEGERI SUKADAMAI 3 BOGOR

Authors

  • Endang Budi Rahardjo Sekolah Pascasarjana Universitas Ibn Khaldun Bogor

DOI:

https://doi.org/10.32832/edukha.v1i1.3204

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kebiasaan belajar dengan hasil belajar matematika di SDN Sukadamai 3 Bogor Kelas III.
Penelitian ini menggunakan analisis regresi sederhana, analisis ini digunakan untuk mengetahui besar hubungan antara kebiasaan belajar sebagai variabel bebas
(independen) dengan hasil belajar Matematika sebagai variabel terikat (dependen). Jumlah sampel yang diambil 28 responden dengan menggunakan simple random
sampling dan menggunakan kuesioner hasil tes hasil belajar matematika untuk memperoleh data. Dalam penelitian ini menunjukkan hasilnya bahwa, terdapat hubungan positif antara kebiasaan belajar (X) dengan hasil belajar Matematika (Y)
yang memiliki persamaan regresi Ŷ = 7,383 + 0,465X1, nilai koefisien determinasi yang diperoleh ry1 = 0,686, nilai koefisien determinasi yang diperoleh adalah
47,1%, yang dapat ditafsirkan bahwa variabel kebiasaan belajar (X) memiliki pengaruh kontribusi sebesar 47,1% terhadap hasil belajar Matematika (Y), dan
52,9% diperngaruhi oleh faktor lain diluar variabel kebiasaan belajar (X)

Downloads

Published

2020-05-01

How to Cite

Rahardjo, E. B. (2020). HUBUNGAN ANTARA KEBIASAAN BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PESERTA DIDIK KELAS III SD NEGERI SUKADAMAI 3 BOGOR. EDUKHA : Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1). https://doi.org/10.32832/edukha.v1i1.3204

Issue

Section

Articles