ANALISIS KEPUTUSAN DAN KEPENTINGAN KONSUMEN TERHADAP PEMBELIAN SAYUR DI PASAR TRADISIONAL PADA PASAR BARU BOGOR

Penulis

  • Fitria Fissamawaty
  • Rachmatullaily .

DOI:

https://doi.org/10.32832/inovator.v3i1.666

Abstrak

Masyarakat Indonesia belum begitu menyadari akan pentingnya sayuran, sayuran sangat berperan penting dalam memenuhi kebutuhan pangan dan peningkatan gizi, dikarenakan syuran merupakan sumber mineral, vitamin , serat dan anti dioksidan yang dibutuhkan manusia.Berdasarkan catatan dari Dirjen Hutikultura Departemen Pertanian bahwa konsumsi sayur sebanyak 40kilogram per kapita per tahun pada tahun 2007 sedangkan data dari standar FAO, standar kecukupan untuk sehat adalah 91,25 kilogram per kapita per tahun.
Penelitian yang dilakukan adalah cabe merah keriting, cabe merah teropong, cabe hijau, cabe rawit dan yang lainnya yang dilakukan di Pasar Tadisional Pasar Baru Bogor sekaligus sebagai perbandingan juga adanya swalayan yang juga menyedia sayur mayur. Dengan kehadiran swalayan yang menyedia sayur mayor adalah menjadi alternative bagi masyarakat untuk memenuhi kebutuhannya.

Diterbitkan

2014-03-10

Cara Mengutip

Fissamawaty, F., & ., R. (2014). ANALISIS KEPUTUSAN DAN KEPENTINGAN KONSUMEN TERHADAP PEMBELIAN SAYUR DI PASAR TRADISIONAL PADA PASAR BARU BOGOR. INOVATOR, 3(1). https://doi.org/10.32832/inovator.v3i1.666

Terbitan

Bagian

Artikel