PELATIHAN PEMBUATAN ROTI DALAM MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN DAN JIWA KEWIRAUSAHAAN BAGI WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS II A KARAWANG

Authors

  • Nabila Yulinar Pratiwi Pendidikan Masyarakat, Universitas Singaperbangsa Karawang

DOI:

https://doi.org/10.32832/jpls.v16i1.14135

Keywords:

Training, Skills, Entrepreneurship, Correctional Inmate

Abstract

Abstract

This research was motivated by a curiosity to know how the activities of implementing bread making training organized by the Penitentiary took place. The purpose of this study was to describe the results of the bread-making training program in developing entrepreneurial skills and spirit after participating in bread-making training for inmates at the Class II A Penitentiary in Karawang. The research method used is a qualitative research method with research subjects in the form of 1 person in charge of bread making training and 1 bread making training instructor and 3 correctional inmates who take part in bread making training activities. The research instruments used were observation, interviews, and documentation so that the data obtained were maximized. The results obtained in this bread-making training activity are first to know the process of implementing bread-making training organized by the Class II A Karawang Penitentiary and secondly to know the results of the skills and entrepreneurial spirit obtained by the correctional inmates after attending the training. Thus, it can be seen that many of the training participants admitted that they got a significant increase in their skills and the desire to open their own business when they were released from the Correctional Institution.                   

Abstrak

Penelitian ini di latar belakangi oleh adanya rasa ingin mengetahui bagaimana kegiatan pelaksanaan pelatihan pembuatan roti  yang diselenggarakan oleh Lembaga Pemasyarakatan ini berlangsung. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan hasil  pelaksanaan program pelatihan pembuatan roti dalam mengembangkan keterampilan dan jiwa berwirausaha setelah mengikuti pelatihan pembuatan roti bagi warga binaan pemasyarakatan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Karawang. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian Kualitatif dengan subjek penelitian berupa 1 penanggung jawab pelatihan pembuatan roti dan 1 instruktur pelatihan pembuatan roti serta 3 orang warga binaan pemasyarakatan yang mengikuti kegiatan pelatihan pembuatan roti. Adapun instrumen penelitian yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi agar data yang diperoleh menjadi maksimal. Hasil yang diperoleh dalam kegiatan pelatihan pembuatan roti ini yaitu pertama mengetahui proses pelaksanaan pelatihan pembuatan roti yang diselenggarakan oleh Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Karawang dan kedua mengetahui hasil keterampilan dan jiwa kewirausahaan yang diperoleh warga binaan pemasyarakatan setelah mengikuti pelatihan. Dengan demikian terlihat banyak dari peserta pelatihan mengakui bahwa mereka mendapatkan peningkatan keterampilan yang cukup signifikan dan keinginan untuk membuka usahanya sendiri ketika sudah keluar dari Lembaga Pemasyarakatan

References

Komaruddin Sastradipoera. 2006. Pengembangan dan Pelatihan: Suatu Pendekatan Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Kappa-Sigma Bandung.

Prawiro, Soeharto. 1997. Kewirausahaan. Bandung. CV. Alfabeta.

Sri Widiastuti dan Nur Rohmah M., 2010. Peningkatan Motivasi dan Keterampilan Menggiring Bola Dalam Pembelajaran Sepakbola Melalui Kucing Tikus Pada Siswa kelas 4 SD Glagahombo 2 Yogyakarta: Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia. Universitas Negeri Yogyakarta.

Suryana. 2014. Kewiraushaan Kiat dan Proses Menuju Sukses. Jakarta: Salemba Empat.

Tyaswuri, Pramudhya. 2010. Implementasi Life Skills Pelatihan Keterampilan Pertukangan Kayu Bagi Warga Binaan Di Lembaga Pemasyarakatan Klas IIA Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta.

Yin, Robert, K. 2013. Studi Kasus Desain dan Metode. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada.

Zainal, V. R. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan: Dari Teori ke Praktik. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Downloads

Published

2022-05-31

How to Cite

Pratiwi, N. Y. (2022). PELATIHAN PEMBUATAN ROTI DALAM MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN DAN JIWA KEWIRAUSAHAAN BAGI WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS II A KARAWANG. Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 16(1), 23–27. https://doi.org/10.32832/jpls.v16i1.14135

Issue

Section

Articles