FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERINGKAT SUKUK PERUSAHAAN

Authors

  • Siti Masitoh Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Tenny Badina Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Rita Rosiana Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

DOI:

https://doi.org/10.32832/moneter.v10i1.6865

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara rasio likuiditas, rasio produktivitas,rasio profitabilitas, rasio solvabilitas, dan pendapatan bunga terhadap peringkat sukuk perusahaan non keuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2016 – 2020. Teknik analisis yang digunakan menggunakan regresi data panel dan pengolahan data menggunakan software Eviews 9. Adapun hasil penelitian ini menunjukan bahwa rasio likuiditas memiliki pengaruh signifikan negatif terhadap peringkat sukuk, sedangkan rasio profitabilitas dan rasio solvabilitas memiliki pengaruh positif signifikan terhadap peringkat sukuk, sedangkan rasio produktivitas dan pendapatan bunga tidak berpengaruh terhadap peringkat sukuk.

Author Biographies

Siti Masitoh, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jurusan Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Tenny Badina, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Ketua Jurusan Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Rita Rosiana, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Dosen Jurusan Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

References

Afiani, D. (2013). Pengaruh Likuiditas, Produktivitas, Profitabilitas, Dan Leverage Terhadap Peringkat Sukuk. Accounting Analysis Journal, 2(1), 111–113.

Arisanti, I., Fadah, I., & Puspitasari, N. (2014). Prediksi Peringkat Obligasi Syariah Di Indonesia. Jurnal Ilmu Manajemen, 11(3), 1–15.

Arundina, T., & Omar, D. M. A. (2010). Faktor Penentu Peringkat Sukuk. Buletin Ekonomi Moneter Dan Perbankan, 12(1), 105–123.

Astuti, R. P. (2017). Pengaruh Likuiditas, Produktivitas, Profitabilitas, Terhadap Peringkat Sukuk Ratna Puji Astuti Magister Akuntansi, STIE Darmaputra Semarang. 8, 80–94.

Borhan, N. A., & Ahmad, N. (2018). Identifying the determinants of Malaysian corporate Sukuk rating. International Journal of Islamic and Middle Eastern Finance and Management, 11(3), 432–448.

Dewi, K. K., & Yasa, G. W. (2016). Pengaruh good corporate governance, profitabilitas, likuiditas dan solvabilitas terhadap peringkat obligasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 16(2), 1063-1090

Elhaj, M. A. A., Muhamed, N. A., & Ramli, N. M. (2015). The Influence of Corporate Governance, Financial Ratios, and Sukuk Structure on Sukuk Rating. Procedia Economics and Finance, 31(McMillen 2007), 62–74.

Fitriani, P. R., Andriyanto, I., & Ridwan, M. (2020). Pengaruh Rasio Keuangan dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Peringkat Obligasi Syariah. AKTSAR: Jurnal Akuntansi Syariah, 3(1), 103-118

Hamida, L. (2017). Pengaruh Likuiditas Dan Leverage Terhadap Yield Sukuk Dengan Peringkat Sukuk Sebagai Variabel Intervening. Ekobis, 18(Universitas Islam Sultan Agung Semarang), 71–86.

https://www.pefindo.com

https://www.ojk.go.id

https://www.idx.co.id

Kasmir. (2016). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Grafindo

Kurniawan, A. T., & Suwarti, T. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Likuiditas Dan Produktifitas Terhadap Peringkat Obligasi. Prosiding Seminar Nasional Multi Disiplin Ilmu &Call for Papers Unisbank Ke-3, 3(Universitas Stikubank Semarang), 435–443.

Kustiyaningrum, D., Nuraina, E., & Wijaya, A. L. (2017). Pengaruh Leverage, Likuiditas, Profitabilitas, Dan Umur Obligasi Terhadap Peringkat Obligasi (Studi Pada Perusahaan Terbuka Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia). Assets: Jurnal Akuntansi Dan Pendidikan, 5(1), 25.

Malia, L. (2015). Pengaruh rasio keuangan dan umur sukuk terhadap peringkat sukuk. Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi, 4, 1-15.

Martani, D., Veronica, S., Wardani, R., Farahmita, A., & Tanujaya, E. (2012). Akuntansi Keuangan Menengah Berbasis PSAK. Jakarta: Salemba Empat

Melinda, D., & Wardani, M. K. (2018). Faktor-faktor yang mempengaruhi peringkat sukuk pada perushaan penerbit sukuk di Bursa Efek Indonesia. Kompartemen: Jurnal Ilmiah Akuntansi, 17(2), 69–90.

Noviana, L., & Solovida, G. T. (2018). Pengaruh Likuiditas, Leverage, Rating Obligasi Syariah, Risiko Obligasi Syariah terhadap Yield Obligasi Syariah (Sukuk). Stability: Journal of Management and Business, 1(2).

Nurakhiroh, T., Fachrurrozie, F., & Jayanto, P. Y. (2014). Pengaruh rasio keuangan terhadap rating sukuk dengan manajemen laba sebagai variabel intervening. Accounting Analysis Journal, 3(1). Indonesia. Ojk

Pebruary, S. (2016). Pengaruh Rasio Profitabilitas, Rasio Likuiditas, Rasio Leverage dan Pendapatan Bunga Terhadap Rating Sukuk Korporasi Periode 2010-2013. Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis, 13(1), 94–112.

Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 35/POJK.04/2017 tentang Kriteria dan Penerbitan Efek Syariah

Pranoto, G. E., Anggraini, R., & Takidah, E. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Produktivitas, Dan Reputasi Auditor Terhadap Peringkat Sukuk. Jurnal Wahana Akuntansi, 12(1), 13.

Purwaningsih, S. (2013). Faktor Yang Mempengaruhi Rating Sukuk Yang Ditinjau Dari Faktor Akuntansi Dan Non-Akuntansi. Accounting Analysis Journal, 2(3), 360–368.

Rachmawati, E. N., & Sihombing, H. J. (2015). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Peringkat Obligasi Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ekonomi KIAT, 24(1), 95-118.

Saputro, N. (2016). Pengaruh Umur Sukuk, Ukuran Perusahaan, Dan Profitabilitas Terhadap Peringkat Obligasi Syariah (Sukuk). Naskah Publikasi Universitas Muhammadiyah Surakarta, 1-11

Setiyani, E. R., Baihaqi, J., & Supriyadi, S. (2019). Pengaruh Profitabilitas dan Solvabilitas Terhadap Yield Sukuk dengan Peringkat Sukuk Sebagai Variabel Moderator pada Perusahaan di Indonesia. AKTSAR: Jurnal Akuntansi Syariah, 2(1), 43.

Sujarweni, Wiratna. (2019). Metodologi Penelitian Bisnis dan Ekonomi Pendekatan Kuantitatif. Yogyakarta: Pustaka Baru Press

Sujarweni, Wiratna. (2020). Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: Pustaka Baru Press

Veronica, A. (2015). Faktor-faktor yang mempengaruhi peringkat obligasi pada perusahaan manufaktur. Jurnal Manajemen dan Bisnis Sriwijaya, 13(2), 271-282

Titisari, K. H., & Endah Winanti, S. N. (2017). Pengaruh Rasiolikuiditas, Rasio Produktivitas, Rasio Profitabilitas, Dan Rasio Solvabilitas Terhadap Peringkat Sukuk. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 18(01), 130–139.

Widiastuti, N., & Rahyuda, H. (2016). Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan , Rasio Likuiditas, Maturity, Dan Rasio Aktivitas Terhadap Peringkat Obligasi Pada Perusahaan Jasa. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 5(11), 244952.

Wijayanti, I., & Priyadi, M. P. (2013). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Peringkat Obligasi Perusahaan. Accounting Analysis Journal, 2(3).

Downloads

Published

2022-03-19

How to Cite

Masitoh, S., Badina, T., & Rosiana, R. (2022). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERINGKAT SUKUK PERUSAHAAN. Moneter : Jurnal Keuangan Dan Perbankan, 10(1), 1–9. https://doi.org/10.32832/moneter.v10i1.6865