Promosi Kerja Dan Demosi Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan
DOI:
https://doi.org/10.32832/manager.v2i1.1864Keywords:
Promosi Kerja, Demosi Kerja, Produktivitas Karyawan.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Promosi Kerja dan Demosi Kerja terhadap Produktivitas Karyawan di Hotel Salak The Heritage Bogor. Metode penilitian ini menggunakan uji validitas reliabilitas, keofisien determinasi, regresi linier sederhana, berganda, uji normalitas sampai uji hipotesis simultan (F) dan parsial (T) dengan pengolahan menggunakan aplikasi komputer. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa adanya pengaruh positif promosi kerja yang simultan terhadap produktivitas karyawan dan tidak ada pengaruh demosi kerja yang simultan terhadap produktivitas karyawan.References
Rinduwan dan Sunarto, R. (2015).
Pengantar Statistika. Cetakan
Kedelapan.
Edison, E., & dkk. (2016).
Manajemen Sumber Daya
Manusia.
Hasibuan, M. S. P. H. (2010).
Manajemen Dasar,
Pengertian dan Masalah.
Edisi, 9.
Muhlis, M., Soepeno, &
Rachmatulaily. (2018).
Pelatihan dan Pemotivasian
Terhadap Pengembangan
Karir Karyawan. Manager?:
Jurnal Ilmu Manajemen, 1(1),
–56.
Priansa, D. J. (2013). Perencanaan
dan Pengembangan SDM.
Bandung: Alfabeta.
Sutrisno, E. (2009). Manajemen
Sumber Daya Manusia (Edisi
Pertama). Jakarta:
Prenadamedia Group.
Downloads
Published
2019-03-01
How to Cite
Hermawansyah, H., Firdaus, M. A., & Bimo, W. A. (2019). Promosi Kerja Dan Demosi Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan. Manager : Jurnal Ilmu Manajemen, 2(1), 39–47. https://doi.org/10.32832/manager.v2i1.1864
Issue
Section
Articles