PENGARUH INFLASI, SUKU BUNGA, VALUTA ASING TERHADAP HARGA SAHAM

Authors

  • Armansyah Nasution Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ibn Khaldun Bogor, Indonesia
  • Diah Yudhawati Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ibn Khaldun Bogor, Indonesia
  • Supramono Supramono Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ibn Khaldun Bogor, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32832/manager.v4i1.4337

Keywords:

inflasi, suku bunga, valuta asing, harga saham.

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh inflasi,
suku bunga dan valuta asing terhadap harga saham periode 2016-2019. Penelitian ini
menggunakan metode kuantitatif. Dengan populasi seluruh perusahaan pertambangan yang
terdaftar di BEI. Metode sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah purposive
sampling dan didapat 8 perusahaan pada sektor pertambangan sub sektor pertambangan
batubara. Berdasarkan penelitian menunjukkan bahwa (1) inflasi berpengaruh secara parsial
terhadap harga saham (2) suku bunga berpengaruh secara parsial terhadap harga saham (3)
valuta asing berpengaruh secara parsial terhadap harga saham dan (4) inflasi, suku bunga dan
valuta asing berpengaruh secara simultan terhadap harga saham.

References

Abidin, sugeng, suhadak, & Rustam Hidayat, R. (2016). Analisis Faktor Teknikal.

Akibat Tarif Listrik, Inflasi 2017 Tertinggi dalam 3 Tahun Masa Jokowi”Makro Katadata.co.id. (t.t.). Diambil 30 Agustus 2020, dari https://katadata.co.id/pingitaria/finansial/5e9a560c55991/akibat-tarif-listrik-inflasi-2017-tertinggi-dalam-3-tahun-masa-jokowi

Duli, N. (2019). Metodologi Penelitian Kuantitatif: Beberapa Konsep Dasar Untuk Penulisan Skripsi & Analisis Data Dengan SPSS. Deepublish.

Efni, Y. (2009). Pengaruh Suku Bunga Deposito, Sbi, Kurs Dan Inflasi Terhadap Harga Saham Perusahaan Real Estate Dan Property Di Bei.

Hasoloan, J. (2014). Ekonomi Moneter. Deepublish.

Husnan, S., & Pudjiastuti, E. (2015). Dasar Dasar Manajemen Keuangan. UPP STIM YKPN.

Jatmiko, D. P. (2017). Pengantar Manajemen Keuangan: Diandra Kreatif. Diandra Kreatif.

Khalwaty, T. (2000). Inflasi dan solusinya. Gramedia pustaka utama.

Kurniawan, R. (2016). Analisis Regresi. Prenada Media.

M.Si, D. M. A., S. E., M.Si, P. D. S. M., & M.Si, M. N., S. E. (2015). Manajemen Investasi Fundamental, Teknikal, Perilaku Investor dan Return Saham. Deepublish.

M.si, P. D. H. M. B. B., S. Sos. (t.t.). Metodologi Penelitian Kuantitatif: Edisi Kedua. Kencana.

Ramadani, Fitri. (2018). Pengaruh Inflasi, Suku Bunga dan Nilai Tukar Rupiah Terhadap Harga Ssaham Perusahaan Sektor Properti Dan Real Estate Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia.

Ratnasari, D., Wahid Mahsuni, A., & Cholid Marwadi, M. (2019). Pengaruh Kurs, Inflasi, Dan Suku Bunga Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Yang Go Public Di Bursa Efek Indonesia.

Sugiharti, & Wardati, Emi. (2019). Analisis Pengaruh Inflasi, Suku Bunga, Dan Nilai Tukar Rupiah Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia.

Bi.go.id

Sahamok.com

Finance.yahoo.com

Downloads

Published

2021-02-24

How to Cite

Nasution, A., Yudhawati, D., & Supramono, S. (2021). PENGARUH INFLASI, SUKU BUNGA, VALUTA ASING TERHADAP HARGA SAHAM. Manager : Jurnal Ilmu Manajemen, 4(1), 34–41. https://doi.org/10.32832/manager.v4i1.4337

Issue

Section

Articles