PERANCANGAN WEBSITE PENGELOLAAN DATA KARYAWAN DAN VENDOR PADA PERUSAHAAN DAGANG BERKAH CILEUNGSI
DOI:
https://doi.org/10.32832/inova-tif.v4i1.5475Abstrak
Perusahaan Dagang Berkah Cileungsi (PD Berkah Cileungsi) merupakan perusahaan yang bergerak pada bidang pendistribusian air minum kemasan. Perusahaan ini masih menggunakan cara manual dalam proses pendataan, yang menimbulkan terjadinya kesalahan dalam proses pendataan. Saat ini perusahaan sedang membangun project yaitu Aplikasi Pengelolaan Gudang berbasis website, aplikasi ini menangani pengelolaan gudang serta pencatatan barang masuk dan keluar untuk mempermudah perusahaan dalam hal manajemen pencatatan maupun pengelolaan maka dibutuhkan aplikasi yang bermanfaat untuk mencatat atau mencari barang masuk dan keluar secara efektif serta efisien untuk Mempermudah perusahaan dalam hal pengelolaan dan pencatatan barang masuk dan keluar
Referensi
Siti, N. (2017). Peranan Manajemen Keuangan Dalam Suatu Perusahaan. JBMA – Vol. IV, No. 1, (Maret), 86-94. [Accessed 8 Agustus]
RAMADHAN, H.(2017). ANALISA KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI CV. REZEKI MEDAN. Jurnal Manajemen Tools, Vol. 8 No. 2, (Desember), 97- 102. [Accessed 24 Agustus]
Bhinadi, A. (2012). Struktur Pasar, distribusi, dan pembentukan harga beras. Jurnal ekonomi dan stru pembangunan, 1 (13) pp.24-32. [Accessed 7 Agustus 2021]
Aviana, P. S. (2012). Penerapan Pengendalian Internal Dalam Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Komputer. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi Vol.1 No.4, 65- 70. [Accessed 7 Agustus 2021]
Andi, C. (2018). Rancang Bangun Website Sekolah Dengan Menggunakan Framework Bootstrap ( Studi Kasus SMP Negeri 6 Prabumulih ). Jurnal SISFOKOM, Vol. 07, No. 01, (Maret), 22-27. [Accessed 24 Agustus 2021]
Andy, A. (2019). RANCANG BANGUN APLIKASI UNSRAT E-CATALOG. Jurnal Teknik Informatika Vol.14 No.4, 1-9 [Accessed 24 Agustus 2021]
Mara, D. [2017]. SISTEM INFORMASI PENJADWALAN DOKTER BERBASSIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER (STUDI KASUS: RUMAH SAKIT YUKUM MEDICAL CENTRE). Jurnal TEKNOINFO, Vol.11, No.2, 30-37 [Accessed 24 Agustus 2021]
Omar, P. [2018]. SISTEM INFORMASI INVENTORI BARANG MENGGUNAKAN METODE OBJECT ORIENTED DI PT. LIVAZA TEKNOLOGI INDONESIA JAKARTA. Jurnal PROSISKO, Vol. 5, No. 1, (Maret), 27-35 [Accessed 24 Agustus 2021]
Guntur, B. (2019) Pengelompokan Artefak Dokumen Perangkat Lunak Open Source Dengan Vektor Paragraf Pseudocode, Vol 4 No 2, (September), 181-185 [Accessed 8 Agustus 2021]
S. Pressman, Roger, "Rekayasa Perangkat Lunak Pendekatan Praktisi Buku 1 dan 2”, Andi, Yogyakarta, 2012. [Accessed 9 Agustus 2021]
Butler, T & Yank, K. PHP & MySQL: Novice to Ninja, 6th Edition. SiitePoing. 2016. [Accessed 10 Agustus 2021]
MZ, M. K. (2016). Pengujian Perangkat Lunak Metode Black Box Berbasis Equivalence Partitions Pada Aplikasi Sistem Informasi Sekolah. Jurnal Mikrotik, 6(3), 30-48.