Strategi Pengembangan Usaha Mikro dan Kecil Pada Usaha Pengolahan Pangan

Authors

  • Warcito Warcito P2SDM Institut Pertanian Bogor
  • Amiruddin Saleh Institut Pertanian Bogor

DOI:

https://doi.org/10.32832/jm-uika.v7i2.1113

Keywords:

UMK, Analisis SWOT, Strategi pengembangan

Abstract

 

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan strategi yang diterapkan, menganalisis lingkungan internal dan eksternal serta menyusun alternatif strategi pengembangan usaha pada usaha pengolahan pangan di Bogor. Jenis penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif yang didukung dengan wawancara semi terstruktur untuk memperoleh data-data yang digunakan. Responden meliputi Kepala bidang Usaha Kecil dan Menengah Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah, Perindustiran dan Perdagangan Kabupaten dan Kota Bogor, Pendamping bagi pelaku usaha. Dalam menentukan informan wawancara menggunakan teknik purposive sampling. Dalam menyusun alternatif strategi menggunakan Analisa SWOT (Strength, Weakness, Opportunites dan Threats). Strategi alternatif untuk pengembangan usaha mikro dan kecil pada usaha pengolahan pangan merupakan strategi intensif atau pertumbuhan yang agresif (Growth Oriented Strategy) dengan menggunakan kekuatan untuk memanfaatkan peluangnya, melalui pengembangan pasar usaha mikro dan kecil di wilayah Bogor.

References

Kirana H.S.T, Dwiatmanto, Achmad Husaini. 2015. Analisis Sistem Dan Prosedur Pemberian Kredit Usaha Mikro Dan Kecil (Umk) Untuk Mencegah Terjadinya Kredit Bermasalah Indonesia (Persero), Tbk Kandatel Malang Periode 2012-2014). Jurnal Administrasi Bisnis (Jab), Vol. 25 No. 2p.1-10

Prasetyo, P.E. 2008. Peran Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dalam Kebijakan Penanggulangan Kemiskinan dan Pengangguran. AKMENIKA UPY, Vol. 2 No.1, p1-13

Pristiyanto, M. H Bintoro dan Soewarno T. S. 2013. Strategi Pengembangan Koperasi Jasa Keuangan Syariah Dalam Pembiayaan Usaha Mikro di Kecamatan Tanjungsari, Sumedang. Jurnal Manajemen IKM, Vol. 8 No. 1, p.27-35.

Rangkuti, F. 2008. Analisis Swot Teknik Membedah Kasus Bisnis. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Sadono, D, Saharudddin, Yusalina. 2013. Hubungan Pola Pendampingan Dengan Kepuasan Masyarakat terhadap Program Posdaya. Laporan Penelitian. Kerjasama Dikti dan IPB. Bogor

Saharuddin, Dwi Sadono, Ratri Virianita. 2013. Respon Masyarakat terhadap Forum Pemberdayaan Masyarakat dengan Model Posdaya. Laporan Penelitian. Kerjasama Dikti dan IPB. Bogor

Saleh, A. Rokhani, Rizal B. 2014. Pengembangan Modal Sosial dan Kewirausahaan melalui Posdaya. Laporan Penelitian. Kerjasama Dikti dan IPB. Bogor

Sharif, A., A. K. Irwanto dan T. N.A Maulana. 2015. Strategi Optimasi Sistem Manajemen Risiko Pembiayaan pada Bank Jabar Banten Syariah. Jurnal Manajemen IKM, Vol. 10 No. 2 , p. 143-150.

Sugiyono, 2004. Statistik Nonparametrik untuk Penelitian. Alfabeta, Bandung.

Susilo, S, Musa Hubeis dan Budi Purwanto. 2013. Pengaruh Karakteristik dan Perilaku UKM, serta Sistem Pembiayaan Terhadap Penyaluran Pembiayaan BNI Syariah.Jurnal Manajemen IKM, Vol. 7 No. 1, p.1-9.

Tambunan, Tulus T.H. 2002. Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia; Beberapa Isu Penting. Salemba Empat, Jakarta.

Warcito. 2014. Analisis Strategi Pengembangan Program Pos Pemberdayaan Keluarga (Posdaya) Di Kota Bogor Dan Kabupaten Bogor. Jurnal Manajemen Universitas IBN Khaldun, Bogor. Vol 5 No.2/2014.

Wiyono, T. 2003. Analisa Strategis Pola Pembiayaan Kredit Mikro pada Bank BNI: Solusi Pemenuhan Permodalan Bagi Usaha Kecil. Jurnal MPI, Vol 1 No. 1, p. 1-11.

Downloads

Published

30-12-2016

How to Cite

Warcito, W., & Saleh, A. (2016). Strategi Pengembangan Usaha Mikro dan Kecil Pada Usaha Pengolahan Pangan. Jurnal Manajemen, 7(2), 172–180. https://doi.org/10.32832/jm-uika.v7i2.1113